Karenanya perlu disimpan dengan benar agar tak rusak dan terbuang percuma. Cara menyimpan makanan di kulkas yang benar selanjutnya yaitu dengan selalu menutup makanan. Di bulan puasa ini, menyimpan bahan-bahan makanan mentah di kulkas tersebut juga dapat menghemat waktu memasak saat sahur dan berbuka.
Bahan Membuat Tips menyimpan bahan di kulkas
- Prepare of Ketela pohon.
- Prepare of Tahu.
- Prepare of Wortel.
- It's of Cabe.
- You need of Kelapa parut.
- Prepare of Bawang merah dan putih kupas.
- You need of Wadah yang ada tutupnya.
Langkah Memasak Tips menyimpan bahan di kulkas
- Ketela pohon : kupas, cuci bersih. Potong2 sesuaikan dengan wadahnya. Taruh ketela pohon yg sdh bersih, di wadah dan rendam air sampai ketela benar2 terendam air. Tutup wadah rapat. Karena kalau tidak terendam sempurna, 1 hari aja ketela sdh berubah warna agak kebiru2an.kalau sampai 3 hr belum dimasak, ganti airnya dengan yg baru ya bun..
- Tahu : setelah beli, lgs cuci dengan air bersih. Taruh di wadah, isi air sampai semua tahu terendam. Tutup rapat..
- Wortel : beri alas kertas pada wadah, sehingga uap airnya bisa meresap di kertas dan wortelnya tetap segar. Wadah tutup rapat.
- Cabe : sama dengan wortel. Beri alas kertas yg menyerap air di wadahnya dan tutup debgan rapat.ini penampakan cabe yg sdh tersimpan 3 minggu di kulkas..
- Kelapa parut : simpan di wadah tertutup atau bisa juga dimasukkan di kantong plastik. Simpan di freezer.
- Bawang merah dan bawang putih kupas : alasi wadah dengan kertas, tutup rapat. Selain tetap segar, rasanya juga tidak berubah dan memudahkan kita saat memasak..
- Untuk tomat juga sama dengan wortel. Wadah diberi alas kertas..
- Selain bahan2 jadi awet segar, kalau semua tertata rapi, kita jadi lebih semangat memasak ya bun. Semoga tips ini bermanfaat..
Tidak semua bahan makanan bisa Anda simpan di dalam kulkas dalam waktu yang lama. Ada beberapa jenis makanan yang justru "haram" untuk di simpan di lemari pendingin. Anak kos selalu seringkali menyimpan bahan makanan, terutama kalau gak punya kulkas. Terung bisa disimpan tanpa perlu dimasukkan kulkas. Letakkan di atas kitchen counter, jangan terkena sinar matahari.
Get Latest Recipe : HOME